Meriahnya Banyuwangi Ethno Carnival 2017

ijen banyuwangi carnival

Banyuwangi Ethno Carnival 2017 Banyuwangi Ethno Carnival 2017 akan digelar. Inilah event ke tujuh kalinya di Banyuwangi. Yaitu pada tanggal 11 November 2017 bertempat di Taman Blambangan, Jalan Veteran Banyuwangi. Kali ini mengangkat tema “Majestic Ijen”. Acara ini telah rutin digelar sejak tahun 2011 lalu. Dan telah mengangkat tema-tema budaya lokal seperti Gandrung, Damarwulan dan … Baca Selengkapnya

Festival Ngopi Sepuluh Ewu Banyuwangi

festival ngopi sepuluh ewu banyuwangi

Kopi suguhan di Festival Ngopi Sepuluh Ewu (Photo by Erwin) Festival Ngopi Sepuluh Ewu Banyuwangi yang diadakan pada akhir pekan kemaren (21/10/2017) telah mengundang banyak pengunjung. Ribuan kopi disuguhkan di sepanjang jalan utama Desa Adat Kemiren, Kecamatan Glagah Banyuwangi, Jawa Timur. Pada festival ini, jalanan dan latar rumah di Desa Kemiren berubah menjadi ruang tamu … Baca Selengkapnya